SMA Negeri 1 Banjarbaru melaksanakan kegiatan Gebyar OSIS MPK & Ekstrakurikuler (GOE) dengan tema "Ruang Baru Untuk Mearaih Prestasi, Senin 24 Juli 2023. Kegiatan ini bertujuan untuk mempromosikan kepada peserta didik baru tentang OSIS & MPK serta berbagai macam Ekstrakurikuler di SMA Negeri 1 Banjarbaru.